SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN DESTINASI FAVORIT DI DESA SENARU MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDICTIVE WEIGHTHING (SAW)

Zaenul Mutaqin

Abstract

SAW merupakan singkatan dari Simple Addictive Weighthing yang merupakan salah satu metode dalam sistem penunjang keputusan untuk menentukan sebuah keputusan dalam suatu sistem yang dikembangkan.  Salah satu permasalahan pengambilan keputusan yang dihadapkan pada berbagai kriteria adalah proses pemilihan obyek wisata. Kabupaten Lombok utara merupakan salah satu daerah di pulau Lombok provinsi Nusa Tenggara Barat yang terkenal degan keberagaman wisata alam dan budaya yang telah diperkenalkan hingga dunia Internasional, salah satunya adalah Desa Senaru. Parawisata di anggap sebagai sektor yang penting dalam suatu daerah. Dengan adanya sistem informasi ini diharapkan untuk mempermudah pengambil keputusan untuk memilih objek wisata yang dikarenakan banyaknya alternatif pilihan objek wisata di Desa Senaru sehingga dapat ditemukan alternatif pilihan objek wisata sesuai dengan kriteria-kriteria yang ditentukan atau dipilih untuk dikunjungi.

Keywords

SPK, SAW, Pemilihan Objek Wisata

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.