D3 Manajemen Informatika

Deskripsi Singkat

Program studi Manajemen Informatika sebagai salah satu program studi pendidikan Vokasi (diploma) di Universitas Teknolog Mataram. Lulusan yang ingin dihasilkan program studi Manajemen Informatika adalah lulusan sebagai:

      Information Management Supervisor yang Merupakan orang yang
bertugas untuk melakukan pengawasan dan memberikan pengarahan secara teknis maupun sistematis atas pelaksanaan kegiatan dibidang manajemen informasi.

      Junior Web Programmer merupakan orang yang bertugas sebagai programmer pemula dan masih harus bergantung pada panduan bahasa pemrogramman yang digunakannya serta bimbingan dari programmer senior.

      Technopreneur merupakan orang yang bekerja sebagai wirusahawan dengan memanfaatkan teknologi khususnya teknologi informasi dan komunikas

 

Muhamad Masjun Efendi, S.ST., M.Kom

Kaprodi D3 Manajemen Informatika



Visi & Misi

Visi

Terwujudnya program studi Manajemen Informatika yang unggul secara nasional dalam bidang manajemen informasi dan pemrograman web berlandaskan jiwa kewirausahaan dan berakhlak mulia pada tahun 2030.

Misi

  1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berbasis teknologi informasi sesuai kebutuhan stakeholder.
  2. Mengembangkan sumber daya manusia profesional yang memiliki keahlian dalam bidang pemrograman komputer serta mampu menerapkan keahliannya dalam bentuk karya-karya inovasi sesuai kebutuhan masyarakat.
  3. Mengembangkan sumber daya manusia yang memiliki etika profesi dan berakhlak mulia.

Tujuan

  1. Mewujudkan program studi manajemen informatika yang unggul dalam bidang pemrograman komputer pada tahun 2030 secara nasional.
  2. Mewujudkan kegiatan pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat berbasis teknologi informasi yang berdaya saing sesuai kebutuhan stakeholder.
  3. Menghasilkan lulusan yang memiliki keahlian dan keterampilan dalam bidang pemrograman web dan multimedia yang berdaya saing sesuai kebutuhan stakeholder.
  4. Menghasilkan lulusan yang memiliki keahlian berkarya dan mandiri dalam bidang pemrograman komputer sesuai perkembangan teknologi informasi.
  5. Menghasilkan lulusan yang mampu merancang, mendesain dan mengaplikasikan pemrograman web dan multimedia sesuai kebutuhan stakeholder.
  6. Menghasilkan lulusan yang mampu mengimplementasikan pemrograman web yang berdaya guna dan berhasil guna untuk peningkatan mutu kehidupan masyarakat.
  7. Menghasilkan lulusan yang memiliki etika, kepribadian, integritas dan akhlak mulia yang didasarkan pada iman dan taqwa.

Strategi

Sasaran yang ingin dicapai program Studi Manajemen Informatika sampai tahun 2030 adalah:

  1. Melakukan sosialisasi VMTS Program Studi D3 Manajemen Informatika secara berkelanjutan;
  2. Menerapkan kebijakan organisasi secara konsisten untuk menjamin terselenggaranya tata pamong dan tata kelola yang baik;
  3. Menjalin kerjasama dengan instansi di dalam dan di luar negeri khususnya dalam bidang pengembangan perangkat lunak serta basisdata serta mengoptimalkan keberlanjutannya untuk meningkatkan kuantitas dan kualitas kerjasama yang dilakukan;
  4. Melakukan sosialisasi yang lebih efektif dengan mengenalkan secara lebih banyak keunggulan dari Program Studi D3 Manajemen Informatika untuk menjaring calon mahasiswa yang lebih berkualitas.
  5. Memberikan kesempatan kepada dosen dan tenaga kependidikan untuk meningkatkan kualifikasi pendidikan dan kompetensinya;
  6. Melaksanakakan kegiatan pengelolaan keuangan, sarana, dan prasarana pendidikan maupun penunjang pendidikan sesuai dengan standar yang telah ditetapkan;
  7. Melaksanakan kegiatan pendidikan sesuai dengan standar yang telah ditetapkan;
  8. Melaksanakan kegiatan penelitian sesuai dengan peta jalan penelitian khususnya bidang manajemen informasi dan pemrograman web secara konsisten.
  9. Melaksanakan kegiatan PkM dengan mengembangkan produk dan layanan dalam bidang pengembangan perangkat lunak dan basis data sesuai dengan peta jalan PkM secara konsisten;

Profile Lulusan

 

D3 Manajemen Informatika

Adapun Profil lulusan dari Program Studi Manajemen Informatika (Program Diploma) Universitas Teknologi Mataram adalah sebagai berikut ini:

  1. Information Management Supervisor
    Merupakan orang yang bertugas untuk melakukan pengawasan dan memberikan pengarahan secara teknis maupun sistematis atas pelaksanaan kegiatan dibidang manajemen informasi
  2. Junior Web Programmer
    Merupakan orang yang bertugas sebagai programmer pemula dan masih harus bergantung pada panduan bahasa pemrogramman yang digunakannya serta bimbingan dari programmer senior.
  3. Technopreneur
    Merupakan orang yang bekerja sebagai wirusahawan dengan memanfaatkan teknologi khususnya teknologi informasi dan komunikasi.

Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL)

 

D3 Manajemen Informatika

 

Aspek Sikap, meliputi:

  1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religus
  2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama, moral, dan etika
  3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain
  4. Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
  5. Taat huum dan disiplin dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara
  6. Menginternaslisasi nilai, norma, dan etika akademik
  7. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahlian secara mandiri
  8. Menginternaslisasi semangat kemandirian, kejuangan, dan kewirausahaan

Aspek Pengetahuan, Meliputi:

  1. Menguasi konsep teoritis dalam memecahkan maslah pada JCT (lCT Problem Solving) sehingga mampu mengidentifikasi    permaslahan    pada organisai dengan jelas, memahami tujuan  organisasi, mengidentifikasi   proses-proses  pada  organisasi   (organizational  processes),  dan  memodelkan  proses bisnis ke dalam Business Process Model and Notation
  2. Menguasai  konsep  teoritas   profesi  Sistem  lnformasl  [Professional  IS)    meliputi:  etika,  profesionalisme, konsep  kerja  sama  dan  kepemimpinan,  IS career path  serta  komunikasi  interpersonal sehingga  mempu bekerja  secara profesional sesuai dengan  bidangnya
  3. Menguasai teori  praktis kewirausahaan untuk memberikan wawasan kewirausahaan dan membangkitkan semangat wirausaha
  4. Menguasai teori praktis  penyimpanan dokumen   pada  teknologi  cloud  sehingga  dapat   bekerja  secara kolaboratif  mengamankan, dan mernudahkan penemuan  kembali dokumen
  5. Menguasai teori  praktis   penyusunan   karya  ilmiah   sesuai dengan   format  yang  berlaku   dan  teknik penulisan sitasi untuk menghindari plagiasi
  6. Menguasi teori praktik yang berkaitan dengan teori  himpunan, logika, relasi, dungsi, graf, dan pohon sehingga dapat mengimplementasikan dasar-dasar matematika dalam bidang teknologi informasi
  7. Menguasai konsep ketuhanan, kemasyarakatan, kebangsaan, serta etika sosial dalam kehidupan bermasyarakt dan bernegara
  8. Menguasi Konsep praktis nilai, etika, dan norma akademik
  9. Memahami konsep proses evaluasi sistem terhadap intraksi pengguna dan evaluasi sistem terhadap kondisi existing dan feedback dari pengguan
  10. Menguasai Konsep User Experience pada proses pengembangan sistem untuk membuat rancangan user experience dengan pendekatan user-centered design serta menjelaskan perancangan interaksi manusia dan komputer sesuai kebutuhan sistem
  11. Menguasai konsep analisis data, pemodelan data, dan teknik jaminan kualitas (teknik normalisasi) untuk menyusun struktur data dan komponen terkait (deskripsi entitas, relasi, dan atribut)
  12. Menguasai konsep rekayasa perangkat lunak serta penggalian spesifikasi kebutuhan sistem informasi ssesuai proses bisnis yang berjalan pada  organisasi
  13. Menguasai konsep penyususnan rancangan sistem informasimenggunakan model Unifield Modelling Language serta menerjemahkan rancangan lojik ke rancangan fisik
  14. Menguasai konsep implementasi skema lojik basis data ke lingkungan fisik (Database Management System) dan penggunaan Structured Query Languange (SQL) untuk mengolah data menjadi informasi yang relevan bagi organisasi
  15. Menguasai konsep penyusunan dokumen panduan penggunaan perangkat lunak (sistem Informasi)
  16. Menguasai konsep arsitektur dan organisasi komputer, pengoperasian sistem operasi, dan mekanisme kerja jaringan komputer sebagai bagian dari komponen sistem informasi
  17. Menguasai konsep dasar algoritma dan implementasi algoritma ke dalam bahasa pemrograman
  18. Menguasai konsep pemrograman berorientasi obyek
  19. Menguasai konsep pembuatan website  statis menggunakan HTML 5, CSS 3, dan tools pendukung lainnya
  20. Menguasai konsep pemrograman web mencakup client side scripting dan server side scripting menggunakan framework untuk mendukung  pemrograman berorientasi objek di teknologi web
  21. Menguasai konsep pemrograman pada teknologi mobile (perangkat bergerak)
  22. Menguasai konsep pengujian perangkat lunak, menysusn test case, pelaksanaan pengujian, serta penyusunan dokumen pengujian perangkat lunak untuk memenuhi sofware requirement (kebutuhan perangkat lunak) yang telah didefinisikan
  23. Menguasai konsep sistem informasi manajemen
  24. Menguasai konsep audit sistem informasi berstandar iternasional
  25. Menguasai konsep pembuatan objek dan karakter 3D
  26. Menguasai konsep pembuatan video animasi 3D
  27. Menguasai konsep pembuatan film berdasarkan storyboard

Aspek Keterampilan Umum, meliputi:

  1. Mampu menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dan menganlisis data dengan beragam metode yang sesuai, baik yang belum maupun yang sudah baku
  2. Mampu menunjukkan kinerja bermutu dan terukur
  3. Mampu memecahkan masalah pekerjaan dengan sifat dan konteks yang sesuai dengan bidang keahlian terapannya didasakan pada pemikiran logis, inovatif, dan bertanggung jawab atas hasilnya secara mandiri
  4. Mampu menyusun laporan hasil dan proses kerja secara kurat dan sahih serta mengomunikasikannya secara efektif kepada pihak lain yang membutuhkan
  5. Mampu bekerja sama, berkomunikasi, dan berinovatif dalam pekerjaannya
  6. Mampu bertanggung jawab atas pencapainn hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi dan evaluasi terhadapa penyelesaian pekerjaan yang ditugaskan kepada pekerja yang berasa di bawah tanggung jawabnya
  7. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung jawab, dan mengelola pengembangan kompetensi kerja secara mandiri
  8. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiasi

Aspek Keterampilan Khusus, Meliputi:

  1. Mampu  nembangun  perangkat lunak  (sistem  informasi)  berbasis  web  dan  mobile  dilengkapi  dengan dokumentasi membangun perangkat lunak
  2. Mampu  menyusun  test case,  melakukan  pengujian   perangkat  lunak,  serta  mendokumentasikan   hasil
    pengujian peranakat lunak
  3. Mampu mengimplementasikan dasar-dasar matematika dalam bidang Teknologi Informasi
  4. Mampu mengindentifikasi proses-proses pada organisas (organizational processes) serta mendokumentasikan  model proses bisnis dalam Business Process Model and Natation
  5. Mampu mengevaluasi sistem aplikasi dengan memperhatikan pengalaman pengguna, karakteristik pengguna, dan tugas-tugasnya, serta lingkungan fisik dimana perangkat lunak akan di operasikan
  6. Mampu membuat rancangan user experience dengan pendekatan user-centered design pada proses pengembangan sistem
  7. Mampu menganalisis data, memodelkan data, dan menerapakan teknik jaminan kualitas (teknik normalisasi) berdasakan pemahaman yang rinci tentang peroses bisnis untuk menyusun struktur data dan komponen terkait (deskripsi entitas, relasi, dan atribut)
  8. Mampu menysun spesisfikasi kebutuhan sistem informasi untuk memenuhi kebutuhan (tujuan) organisasi ke dalam dokumen software Requirement Specification dan Sofware design Description)
  9. Mampu menyusun  rancangan  sistem  informasi  menggunakan  model  Unified  Modelling  Language  serta menerjemahkan rancangan lojik ke rancang fisik
  10. Mampu menerjemahkan  rancangan  struktur data ke dalam  skema  basis data  relasional  serta  mengolah data menjadi  informasi yang relevan dengan kebutuhan organisasi
  11. Mampu mengukur efeknvitas implementasi sistem informasi pada oragniasi
  12. Mampu membuat objek dan karakter 3D
  13. Mampu membuat video animasi berbasis 3D
  14. Mampu menerjemahkan rancangan storyboard kedalam video

Kurikulum

 

D3 Teknik Komputer

SEMESTER 1
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076101PANCASILA202
2076102BAHASA INGGGRIS 1202
3076103PENGEMBANGAN DIRI202
4076104ALGORITMA & PEMROGRAMAN314
5076105KKPI022
6076106PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI303
7076107ALJABAR LINIER303
8076108ENTERPRENEURSHIP 1202
JUMLAH17320
SEMESTER 2
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076201AGAMA202
2076202BAHASA INGGRIS 2202
3076203SISTEM BASIS DATA222
4076204DASAR INFRASTRUKTUR TI303
5076205SISTEM OPERASI303
6076206MATEMATIKA STI303
70762073D GRAFIC ANIMATION022
8076208ENTREPRENEURSHIP 2202
JUMLAH16421
SEMESTER 3
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076301KEWARGANEGARAAN202
2076302STRUKTUR DATA303
3076303SISTEM INFORMASI MANAJEMEN202
4076304INTERAKSI MANUSIA KOMPUTER224
5076305ANALISA PERANCANGAN SI303
6076306TEKNOLOGI MOBILE & MULTIMEDIA202
7076307ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER303
8076308TECHNOPRENEURSHIP 1202
JUMLAH19221
SEMESTER 4
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076401BAHASA INDONESIA202
2076402ARSITEKTUR & LAYANAN SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI202
3076403TEKNOLOGI INTEGRASI & MIGRASI SISTEM303
4076404PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK033
5076405PEMROGRAMAN WEB022
6076406PEMROGRAMAN MOBILE022
7076407KOMUNIKASI DATA & JARINGAN KOMPUTER303
8076408TECHNOPREUNERSHIP 2202
JUMLAH12719
SEMESTER 5
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076501PENGANTAR KEAMANAN SIBER303
2076502KOMPUTASI AWAN303
3076503STATISTIK DAN PROBABILITAS213
4076504PEMROGRAMAN JARINGAN022
5076505KEAMANAN INFORMASI & JARINGAN303
6076506MANAJEMEN PROYEK TI202
7076508KOMPUTER TERDISTRIBUSI202
8076509KRIPTOGRAFI202
JUMLAH19320
SEMESTER 6
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076601SISTEM FORENSIK DIGITAL303
2076602TEKNOLOGI TERKINI202
3076603JARINGAN VIRTUAL202
4076604JARINGAN NIRKABEL202
5076605TATA KELOLA TEKNOLOGI INFORMASI303
JUMLAH12012
MATA KULIAH PILIHAN (Maksimal 6 SKS)
1076606KEAMANAN DAN KETAHANAN SIBER202
2076607MOBILE FORENSIK224
3076608DATA WIREHOUSE & BUSINESS INTELEGENCE202
4076609PERANCANGAN KEAMANAN INFORMASI DAN JARINGAN202
5076610INTERNET OF THINGS 1202
JUMLAH SKS MK PILIHAN426
JUMLAH TOTAL SKS SEMESTER 616218
SEMESTER 7
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076701HUKUM DAN ETIKA PROFESI TI202
2076702RISET TEKNOLOGI INFORMASI303
3076703KECAKAPAN INTERPERSONAL202
4076704KERJA PRAKTEK033
5076705KREATIF DIGITAL303
JUMLAH10313
MATA KULIAH PILIHAN (Maksimal 6 SKS)
1076706FORENSIK BERGERAK & MULTIMEDIA224
2076
707
KEAMANAN WEB202
3076708INTERNET OF THINGS 2202
4076709FORENSIK JARINGAN202
5076710KAPITA SELEKTA TI202
JUMLAH SKS MK PILIHAN426
JUMLAH TOTAL SKS SEMESTER 714519
SEMESTER 8
NoKodeMata KuliahTPSKS
1076801SEMINAR022
2076802SKRIPSI044
JUMLAH066
JUMLAH TOTAL SKS S1 TEKNOLOGI INFORMASI11232144